Melalui gerakan melawan penjajah, KH Abdullah Faqih bin Umar atau yang dikenal dengan Kiai Faqih Cemoro, ini termasuk kiai karismatis dan ulama besar. Kiai Faqih yang lahir pada tahun 1870 Masehi dan meninggal pada tahun 1953, dikenal bukan hanya penyebar Islam, tapi juga pejuang kemerdekaan yang gigih melawan penjajah Belanda.
Gus Dur-Kiai Faqih Kumpulkan Kiai di Tempat Berbeda. Ketua Umum Dewan Syuro DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur) dan ulama sepuh/senior KH Abdullah Faqih (pengasuh Pesantren Langitan, Tuban), mengumpulkan kiai di tempat yang berbeda. "Gus Dur akan bertemu sekitar 17.000 ribu lebih kiai/ulama dan tokoh masyarakat
.